Rabu, 13 Agustus 2014

UniversitasKu Muhammadiyah Malang


Universitas Muhammadiyah Malang, berdiri sejak tahun 1964. Beritanya sih adalah Universitas Terbesar di Jawa Timur, setelah aku datang disana, ternyata Universitas ini memang yang terbesar di wilayah Malang, dan itu salah satu alasan mengapa aku memilih melanjutkan kuliah disana. Universitas ini sering dikenal dengan Kampus Putih karena bangunan bangunan di Universitas ini mayoritas berwarna putih. Universitas Muhammadiyah Malang memiliki tiga kampus yang berada di tiga tempat di wilayah Malang yang berpusat di kampus 3 Jalan Raya Tlogomas 246 Malang. di Universitas ini banyak termuat fakultas dan jurusan yang menjadi studi yang diinginkan mahasiswa. contohnya Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Fakultas Pertanian dan Peternakan, Fakultas Teknik, Fakultas Kedokteran, Fakultas Ilmu Kesehatan, Fakultas Psikologi, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, dan Fakultas Agama Islam. di Universitas inipun telah memiliki dan meluluskan ribuan atau bahkan puluhan ribu Mahasiswa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar